
PT Hiruta Kogyo Indonesia
KARIER.WEB.ID – PT Hiruta Kogyo Indonesia adalah salah satu perusahaan terkemuka dan juga terbesar di Indonesia yang memiliki kawasan pusat di Indonesia tepatnya di Kawasan Industri KIIC Margakaya, Telukjambe Barat, Karawang, Jawa Barat. PT Hiruta Kogyo Indonesia merupakan perusahaan yang bergerak dibidang otomotif yang memproduksi spareparts mobil salah satu customers perusahaan ini adalah PT Mitsubishi kramayuda yang saat ini sedang gencar-gencarnya memasarkan produk terbarunya untuk menyaingi rivalnya.
PT Hiruta Kogyo tergolong masih baru bahkan belum mulai produksi masal, jadi ini merupakan kesempatan bagus buat anda untuk berkarir di perusahaan ini sebab kesempatan masih terbuka lebar.
Saat ini PT Hiruta Kogyo Indonesia sedang membuka lowongan kerja untuk Posisi Engineering Staff dengan persyaratan dan ketentuan sebagai berikut :
Lowongan Kerja Lulusan SMK PT Hiruta Kogyo Indonesia
Posisi Kerja : Engineering Staff
Persyaratan :
Jenis Kelamin: PRIA (Maks. 30 tahun)
Pendidikan: Minimal Sekolah Menengah Atas (SMA)/Sekolah Menengah Kejuruan (SMK)
Pengalaman Kerja: Pengalaman min. 2-5 tahun sebagai Staf Teknik di Perusahaan Manufaktur Otomotif
Pengertian Machining (prioritas)/ Machining Maintenance
Pengertian Elektrikal, Pneumatic-hydraulic, Welding, Preventive Maintenance
Fasih berbahasa Inggris/Jepang lebih diutamakan.
Memiliki sikap yang baik, kerja keras, dan kerja sama tim
Domisili Karawang diutamakan.
Lokasi: KIIC Karawang
Hanya kandidat yang memenuhi kualifikasi yang akan dihubungi.
Dapat Bergabung secepatnya
PT Hiruta Kogyo Indonesia
Jl. Maligi X Lot.V-6 Kawasan Industri KIIC Margakaya, Telukjambe Barat, Karawang, Jawa Barat
Teman-teman Pencari Info Karier bisa follow berbagai media sosial kami yang tercantum dibawah ini untuk mengetahui informasi terupdate dan terbaru setiap harinya.
+ Instagram : @Karier.web.id
+ Facebook : @Karier.web.id
+ Telegram : @Karierwebsite
Cara Melamar :
Bilamana teman-teman Pencari Karier berminat dan memenuhi Persyaratan lowongan kerja diatas, kamu bisa Apply Data Diri Anda yang dibutuhkan oleh pihak perusahaan melalui Link Daftar Formulir Online Resmi Rekrutmen perusahaan yang tercantum pada link Apply For Job dibawah ini :
To apply for this job please visit docs.google.com.