Loker Cikarang PT Armstrong Industri Indonesia

By | 31/03/2024
  • Pekerjaan Tetap
  • Cikarang

PT Armstrong Industri Indonesia

Loker Cikarang – PT Armstrong Industri Indonesia merupakan salah satu perusahaan terkemuka dan juga terbesar di Indonesia hingga dunia yang memiliki pusat di Indonesia tepatnya terletak di kawasan EJIP Industrial Park Plot 1 A-3
Desa Cikarang Selatan, Sukaresmi, Bekasi. PT Armstrong Industri Indonesia bergerak di Industri spesialis teknik presisi terbersar dan terkemuka di Indonesia yang hasil produksinya telah menjangkau seluruh nusantara hingga mancanegara.

PT Armstrong Industri Indonesia merupakan perusahaan yang fokus untuk memproduksi spesialis teknik presisi terkemuka dan Bagian dari induk perusahaan Armstrong Industrial Corp yang berasal dari Singapura. PT Armstrong Industri Indonesia selalu berusaha untuk mnyediakan solusi inovatif untuk isolasi, peredam, bantalan, penyegelan serta aplikasi terkait, PT Armstrong Industri Indonesia memproduksi diantaranya presisi tinggi presisi die-cut, cetakan karet, komponen cetak tahan api dan panas yang sangat diperlukan guna perakitan berbagai macam produk akhir oleh OEM. Visi PT Armstrong Industri Indonesia yakni selalu menjadi perusahaan global berkelas yang memberikan produk dan layanan berkualitas tinggi kepada seluruh pelanggan dengan biaya yang efisien. PT Armstrong Industri Indonesia akan selalu berusaha untuk fokus pada peningkatan proses rekayasa serta manufaktur guna dapat memenuhi kebutuhan industri yang dapat mencapai kepuasan pelanggan secara keseluruhan.

Saat ini PT Armstrong Industri Indonesia membuka Lowongan Kerja Operator Produksi dengan ketentuan dan persyaratan sebagai berikut :

Loker Cikarang PT Armstrong Industri Indonesia

Posisi Kerja : Operator Produksi
Persyaratan:
Pria / Wanita
Lulusan SMA/ SMK Sederajat
Usia maksimal 22 Tahun
Sehat Jasmani dan rohani
Bersedia bekerja dengan sistem shift
Bersedia ditempatkan di kawasan EJIP

Deskripsi Pekerjaan:
Memiliki tugas serta tanggung jawab terhadap pelaksanaan proses produksi dan prosedur kualitas produk sebagaimana yang ditentukan oleh perusahaan yang bersangkutan;
Melakukan pengoperasian mesin dan mengontrol proses produksi;
Melakukan rencana produksi serta kebijakan produksi di perusahaan yang bersangkutan;
Melakukan pengontrolan dan juga pengaturan bahan baku proses produksi menjadi bahan jadi dengan ketentuan yang sudah ditargetkan oleh perusahan yang bersangkutan.

Kisi kisi Tes PT Armstrong Industri Indonesia :
Matematika dasar
Tes kepribadian
Acak kata
Tes fisik
Interview
Medical Check up

Alamat PT Armstrong Industri Indonesia
EJIP Industrial Park Plot 1 A-3, Desa Cikarang Selatan, Sukaresmi, Bekasi, Jawa Barat 17550

Teman-teman Pencari Info Karier bisa follow berbagai media sosial kami yang tercantum dibawah ini untuk mengetahui informasi terupdate dan terbaru setiap harinya.

+ Instagram : @Karier.web.id
+ Facebook : @Karier.web.id
+ Telegram : @Karierwebsite

Cara Melamar :
Bilamana teman-teman Pencari Info Karier berminat dan memenuhi Persyaratan lowongan kerja diatas, kamu bisa Apply / Kirim Lamaran Kerja melalui Email Rekrutmen perusahaan yang tercantum pada Tombol Apply For Job dibawah ini :

Subjek Email : Lamaran Pekerjaan-Operator Produksi

To apply for this job email your details to hrd@pt-armstrong.co.id

Share Info Karier :
Category: